Pages

Dosa yang tidak diampuni allah


Bismillahirrahmanirrahim.
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Alhamdulilahirobbil’alamin wassolatu wassalamu’ala asrofil ambiyai walmursalin waala’ahlihi wasohbihi ajmain. Ammaba’adu.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, puji syukur marilah kita panjatkan kehadirat Allah SWT. Atas karunia dan rahmat-Nya. Kita dapat melaksanakan solat tarawih berjamaah di mushola ini.
Shalawat serta salamsemoga tetap tercurahkan kepada junjungan nabi besar Nabi Muhammad SAW, dimana beliaulah yang telah mendakwahkan islam kepada seluruh umat manusa, sehingga umat manusia mengetahui yang haq dan yang bathil. Dan semoga umat kita ini menjadi umatnya yang setia.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, kami akan membawakan kultum yang berjudul Dosa yang Tidak Diampuni Allah. Dalam sebuah Firman Allah yaitu pada surat An-Nisa’ ayat 48 yang artinya: “sesungguhnya Allah tidak akan mengampuni dosa terhadap orang yang menyekutukan-Nya. Dan mengampuni dosa selain dari itu bagi siapa yang menghendaki-Nya. Barang siapa yang menyekutukan Allah, maka dia telah membuat dosa yang besar”.
 Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, jadi dosa syirik adalah dosa yang tidak mendapat ampun dari allah, walaupun telah melakukan taubat. Oleh karenanya jelaslah apa yang terkandung dalam firman Allah SWT ini bagi kita.
Demikian apa yang kami sampaikan, mudah-mudahan apa yang kami sampaikan tadi dapat bermanfaat bagi diri kita semua. Apabila ada salah kata kami mohon maaf yang sebesar-besarnya. Terimakasih.
Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

10 Kebaikan Dalam Shalat


Bismillahirrahmanirrahim.
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Alhamdulilahirobbil’alamin wassolatu wassalamu’ala asrofil ambiyai walmursalin waala’ahlihi wasohbihi ajmain. Ammaba’adu.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, puji syukur marilah kita panjatkan kehadirat Allah SWT. Atas karunia dan rahmat-Nya. Kita dapat melaksanakan solat tarawih berjamaah di mushola ini.
Shalawat serta salamsemoga tetap tercurahkan kepada junjungan nabi besar Nabi Muhammad SAW, dimana beliaulah yang telah mendakwahkan islam kepada seluruh umat manusa, sehingga umat manusia mengetahui yang haq dan yang bathil. Dan semoga umat kita ini menjadi umatnya yang setia.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, ada sepuluh kebaikan yang ada dalam shalat, yaitu:
1.      Menyinari wajah
2.      Menyinari hati
3.      Mengistirahatkan badan
4.      Keramahan dalam kubur
5.      Menurunkan rahmat
6.      Kunci langit
7.      Memberatkan amal
8.      Keridhoan Tuhan
9.      Harga penukar surge
10.  Sebagai penghalang dari api neraka
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, hal ini berdasarkan sabda Nabi SAW yang berarti: “Dalam shalat ada keaikan, keramahan dalam kubur, menurunkan rahmat, kunci langit, memberatkan timbangan amal, ridho Tuhan dan harga penukar surge dan juga (sebagai) penghalang api neraka”.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, Demikian yang dapat kami sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. Mudah – mudahan apa yang telah kami sampaikan tadi dapat di pahami. Mohon maaf apabila ada kesalahannya. Akhirul kalam.
Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Manusia Penghuni Surga


Bismillahirrahmanirrahim.
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Alhamdulilahirobbil’alamin wassolatu wassalamu’ala asrofil ambiyai walmursalin waala’ahlihi wasohbihi ajmain. Ammaba’adu.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, puji syukur marilah kita panjatkan kehadirat Allah SWT. Atas karunia dan rahmat-Nya. Kita dapat melaksanakan solat tarawih berjamaah di mushola ini.
Shalawat serta salamsemoga tetap tercurahkan kepada junjungan nabi besar Nabi Muhammad SAW, dimana beliaulah yang telah mendakwahkan islam kepada seluruh umat manusa, sehingga umat manusia mengetahui yang haq dan yang bathil. Dan semoga umat kita ini menjadi umatnya yang setia.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, setiap hamba Allah yang benar-benar beriman, pastilah ingin agar menjadi penghuni surga. Allah telah menerangkan dalam firman-Nya pada surat Al-Baqarah ayat 82, yaitu yang artinya: “ dan orang yang beriman dan mengerjakan amal shaleh, mereka itulah yang akan menjadi penghuni surge mereka kekal di dalamnya.”
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, jadi jelaslah bagi kita, bahwa yang pasti masuk surga ialah orang yang beriman dan beramal shaleh. Dan apa yang dikerjakan bagi seorang hamba Allah berupa kejahatan akan mendapatkan balasannya.
Serta baginya tidak akan mendapatkan seorang penolong dari siapa dan manapun selain daripada Allah SWT.  Pernyataan tersebut sesuai dalam firman-Nya yaitu surat An Nisa ayat 123-124 yang artinya: “Bukan menurut angan-angan dan bukan pula angan-angan para ahli kitab. Siapa yang mengerjakan kejahatan dia akan dibalas kejahatan, dan dia akan mendapat seorang kawan atau penolong selain daripada Allah. dan siapa yang mengerjakan amalan yang baik, laki-laki maupun perempuan dan mereka itu orang-orang (dalam keadaan) yang beriman, mereka akan masuk surga dan mereka tidak akan di aniaya sedikitpun”.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, demikian juga bagi orang yang pasti masuk surga yaitu bagi orang yang beriman kepada Allah dan hari akhir disertai keimanannya yaitu dengan mendirikan shalat, membayar zakat, dan merasa takut hanya kepada Allah semata, sebagaimana firman Allah pada surat At Taubat ayat 18 yaitu yang artinya: “bawasannya orang-orang yang  meramaikan masjid Allah, orang yang beriman kepada Allah dan hari akhir, serta mendirikan shalat, membayar zakat, dan mereka takut semata kepada Allah”.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, Selama hidup di dunia bagi orang-orang yang beriman akan berusaha agar tidak mengerjakan larangan Allah, menjauhkan diri agar tidak mengerjakan berbagai macam kejahatan, kecuali dosa yang kecil. diperjelas oleh firman Allah pada Surat An Najm ayat 32, yang artinya: “Mereka itu adalah orang-orang yang menghindarkan dosa-dosa besar dan kejahatan kecuali dosa kecil. Sesungguhnya Tuhanmu itu lapang dan pengampun”.
Demikian apa yang kami sampaikan, mudah-mudahan apa yang kami sampaikan tadi dapat bermanfaat bagi diri kita semua. Apabila ada salah kata kami mohon maaf yang sebesar-besarnya. Terimakasih.
Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Kebahagiaan dunia akhirat


Bismillahirrahmanirrahim.
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Alhamdulilahirobbil’alamin wassolatu wassalamu’ala asrofil ambiyai walmursalin waala’ahlihi wasohbihi ajmain. Ammaba’adu.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, puji syukur marilah kita panjatkan kehadirat Allah SWT. Atas karunia dan rahmat-Nya. Kita dapat melaksanakan solat tarawih berjamaah di mushola ini.
Shalawat serta salamsemoga tetap tercurahkan kepada junjungan nabi besar Nabi Muhammad SAW, dimana beliaulah yang telah mendakwahkan islam kepada seluruh umat manusa, sehingga umat manusia mengetahui yang haq dan yang bathil. Dan semoga umat kita ini menjadi umatnya yang setia.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, dalam kehidupan di dunia ini seluruh manusia mendambakan kebahagiaan. Bahkan lebih-lebih kebahagiaan di akhirat nanti. Karena itu pada kesempatan yang berbahagia ini, kami akan menyampaikan mengenai modal untuk mendapatkan kebahagiaan di dunia dan akhirat. Hal ini telah ditegaskan oleh Nabi Saw yang artinya: “lima hal, jika dimiliki seseorang maka dia berbahagia di dunia dan di akhirat, yaitu : (1) Menyebut Laailahaillallah Muhammadarrasulullah dari waktu ke waktu, dan (2) apabila diberi nikmat menyebut: Alhamdulillahirabbil aalamin, sebagai (rasa) mensyukuri nikmat tersebut.  (3) Apabila memulai (mengerjakan) sesuatu mengucapkan Bismillahi Rahmaanir Rahim. dan (4) apabila terlanjur dosa mengucapkan: Astaqhfirullahal Adhiim Wa Atuubu Illahi.”
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, Demikian yang dapat kami sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. Mudah – mudahan apa yang telah kami sampaikan tadi dapat di pahami sehingga kita dapat menerapkannya dalam kehidupan ini. Mohon maaf apabila ada kesalahannya. Akhirul kalam.
Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Islam


Bismillahirrahmanirrahim.
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Alhamdulilahirobbil’alamin wassolatu wassalamu’ala asrofil ambiyai walmursalin waala’ahlihi wasohbihi ajmain. Ammaba’adu.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, puji syukur marilah kita panjatkan kehadirat Allah SWT. Atas karunia dan rahmat-Nya. Kita dapat melaksanakan solat tarawih berjamaah di mushola ini.
Shalawat serta salamsemoga tetap tercurahkan kepada junjungan nabi besar Nabi Muhammad SAW, dimana beliaulah yang telah mendakwahkan islam kepada seluruh umat manusa, sehingga umat manusia mengetahui yang haq dan yang bathil. Dan semoga umat kita ini menjadi umatnya yang setia.
       Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, Islam adalah satu-satunya agama yang benar dan lurus oleh karenanya maka kita harus mengamalkan ajaran-ajaran dengan benar dan sungguh-sungguh, dan tidak patut bagi kita apabila mentaati terhadap perintah yang perintah itu bukan berasal dari Allah dan rosul-Nya. Jadi hanya Allah dan rosul-Nya yang harus kita taati, hal ini sesuai firman Allah pada surat Al-Anfal tepatnya ayat 1, yang artinya: “Dan taatilah Allah dan rosul-Nya, jika kami (benar-benar) orang yang beriman”.
       Dan tidaklah patut bagi kita selaku orang yang beriman kepada Allah dan rosul-Nya, serta kita harus ingat bahwa allah itu azab-Nya sangat besar, hal ini tertulis dalam Al-Qur’an surat Anfal ayat 13, yang artinya: “Dan barang siapa yang melarang Allah dan rosul-Nya maka Allah itu sangat berat siksaannya-Nya”. Pada surat An Nisa ayat 59 juga telah ditegaskan oleh Allah SWT yang artinya: “Hai orang-orang yang beriman, taatlah kepada Allah dan taatlak kepada rosul dan kepada mereka yang berkuasa dari kalangan kamu”.
       Dari hasil pemahaman atas ayat-ayat diatas menunjukan bahwa yang harus ditaati oleh seluruh muslim ialah: Allah dan rosul-Nya dengan memahami sis dari Al-Qur’an dan As-Sunnah, kemudian para pemimpin yang emimpinyya dalam memerintah tidak bertentangan dengan agama isalam. Jika pemimpin suatu Negara atau lembaga lain tidak sesuai atau menyimpang dari ajaran Allah, maka kita wajib tidak mengikutinya.
Jama’ah solat tarawih yang dimuliakan oleh Allah, Demikian yang dapat kami sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. Mudah – mudahan apa yang telah kami sampaikan tadi dapat di pahami sehingga kita dapat menerapkannya dalam kehidupan ini. Mohon maaf apabila ada kesalahannya. Akhirul kalam.
Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.